Pengalamanku DiVaksin Covid 19

Alhamdulillah saya sudah ikut vaksin covid 19 dua kali. Tempat vaksin saya juga cukup nyaman dibandingnya teman teman kerja saya yang lain, karena di tempat yang tertutup di rumah sakit.

Vaksin pertama saya adalah sebelum puasa dan yang ke 2 pas tgl 6 mei, jadi pas sedang menjalankan puasa.


Setelah vaksin pertama, saya mengalami tidak enak badan (ting nggreges kalau kata orang Jawa) dan pusing selama 2 hari. Untungnya setiap vaksin dapat cuti kerja dan keesokan harinya (Jumat) tidak ada jam ngajar online, sehingga saya bisa tidur. Memang ngantuk banget rasanya. Beberapa temen saya malah ada yang demam setelah vaksin pertama.

Saat vaksin ke 2, saya tidak begitu pusing dibandingkan vaksin yang pertama. Cukup tidur setelahnya sudah langsung fresh lagi. Mungkin karena tubuh saya sudah tidak kaget lagi.

Belum ada Komentar untuk "Pengalamanku DiVaksin Covid 19"

Posting Komentar

Mohon isi komentar HANYA terkait dengan artikel yang di bahas di halaman ini. Di larang memberikan link aktif (kami akan menghapusnya dan melaporkan sebagai spam jika anda melanggar)

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel